Selasa, 17 Desember 2013

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN 
(RPP)

Sekolah                     : SMK N 6
Mata Pelajaran          : KEWIRAUSAHAAN
Kelas/Semester         : XI/1
Pertemuan                 : 2 dan 3
Alokasi Waktu          : 4x45 menit

Standar Kompetensi : Merencanakan Usaha Kecil/Mikro
Kompetensi Dasar    : Menganalisis Peluang Usaha

Indikator Pencapaian Kompetensi :
  1. Mengidentifikasi peluang dan resiko usaha
  2. Menjelaskan faktor-faktor keberhasilan dan kegagalan usaha 
  3. Membuat pengembangan ide dan peluang usaha
  4. Mengidentifikasi kemungkinan keberhasilan dan kegagalan
  5. Mendeskripsikan pemetaan peluang usaha
  6. Menerapkan pemanfaatan peluang secara kreatif dan inovatif
A. Tujuan Pembelajaran
  1. Siswa dapat mengidentifikasi peluang dan resiko usaha
  2. Siswa dapat menjelaskan dan mendeskripsikan faktor-faktor keberhasilan dan kegagalan usaha
  3. Siswa dapat membuat pengembangan ide dan peluang usaha
  4. Siswa dapat mengidentifikasi kemungkinan keberhasilan dan kegagalan
  5. Siswa dapat mendeskripsikan pemetaan peluang usaha
  6. Siswa dapat menjelaskan dan menerapkan pemanfaatan peluang secara kreatif dan inovatif
 B. Uraian Materi Pembelajaran
  • Peluang dan resiko usaha
  • Faktor-faktor keberhasilan dan kegagalan usaha
  • Mengembangkan ide dan peluang usaha
  • Menganalisis kemungkinan keberhasilan dan kegagalan
  • Memetakan peluang usaha
  • Pemanfaatan peluang secara kreatif dan inovatif
C. Metode Pembelajaran 
  • Diskusi kelompok
  • Tanya jawab
  •  Pemberian tugas
Strategi Pembelajaran

Tatap Muka
Terstruktur
Mandi
 Merencanakan Usaka Kecil/Mikro
 Membahas peluang dan resiko usaha, dan faktor-faktor yang mempengaruhi kegagalan dan keberhasilan suatu usaha
 Siswa dapat merencanakan dan menjalankan serta mengembangkan peluang usaha

D. Langkah-Langkah Pembelajaran
1.Kegiatan awal
a. Apersepsi
  • Mengucapkan salam serta membaca doa sebelum memulai jam pelajaran
  • Guru mengulas kembali pembahasan materi yang sebelumya, kemudian guru memberikan penjelasan yang singkat dan jelas mengenai analisis peluang usaha sebelum siswa melihat penayangan video yang berhubungan dengan peluang usaha.
  • Guru membagi kelompok diskusi dan disesuaikan dengan jumlah siswa.
b. Motivasi
  • Memberi penayangan video atau gambaran sikap keberhasilan kepada siswa
Alokasi Waktu : 1x45menit

2. Kegiatan Inti
Eksplorasi
  • Siswa dapat menjelaskan dan menaganalisis peluang usaha.
Elaborasi
  • Secara berkelompok siswa melakukan pengamatan dan berdikusi tentang perencanaan usaha mikro.
  • masing-masing kelompok mempresentasikan tugas kelompoknya di depan kelas, sedangkan kelompok lain menanggapi serta melakukan tanya jawab kepada kelompok presentasi.
  • Siswa membuat kesimpulan perencanaan usaha mikro dengan bimbingan guru.
Konfirmasi
dalam kegiatan konfirmasi, siswa:
  • Memberi tanggapan hasil dari diskusi .
  • Menyimpulkan tentang hal-hal yang belum diketahui.
  • Menjelaskan tentang hal-hal yang belum diketahui.
Alokasi Waktu : 2x45 menit

3. Kegiatan Akhir
  •  Guru menunjuk beberapa siswa untuk memberi kesimpulan akhir mengenai perencanaan usaha mikro.
  •  Guru memberi penguatan dan menyimpulkan tentang perencanaan usaha mikro.
E. Sumber dan Alat Belajar
  • Buku kewirausahaan kelas XI
  • Rekaman video, Laptop, dan In fokus, spidol.
  • Sumber lain yang Relevan
F. Penilaian
Indikator pencapaian Kompetensi
 Teknik penilaian
 Bentuk Instrumen
 Instrumen/soal
 Mengidentifikasi peluang dan resiko usaha
 Unjuk kerja dan penguasaan materi kelompok
 Responding
 Memberikan informasi peluang dan resiko usaha
 Menjelaskan faktor-faktor keberhasilan dan kegagalan usaha
 Tes lisan dan penguasaan materi kelompok
 Mengulang secara lisan
Memberikan ungkapan faktor-faktor keberhasilan dan kegagalan usaha
Membuat pengembangan ide dan peluang usaha
 Unjuk kerja dan penguasaan materi kelompok
 Responding
 Memberikan informasi pengembangan ide peluang usaha
 Mengidentifikasi kemungkinan keberhasilan dan kegagalan
 Unjuk kerja dan penguasaan materi kelompok
 Responding
 Memberikan informassi tentang keberhasilan dan kegagalan dalam usaha
 Mendeskripsikan pemetaan peluang usaha
 Unjuk kerja dan penguasaan materi kelompok
 Mengulang secara lisan
 Memberikan informasi tentang memetakan peluang usaha
 Menerapkan pemanfaatan peluang secara kreatif dan inovatif
 Unjuk kerja dan penguasaan materi kelompok
 Responding
 Memberikan informasi tentang pemanfaatan peluang secara kreatif dan inovatif

 Format Kriteria Penilaian
- Produk(hasil diskusi)

 
NO
ASPEK
KRITERIA
SKOR
 1.
 Konsep
 Semua Benar
 4
 Sebagian Besar Benar
 3
 Sebagian Kecil Benar
 2
 Semua Salah
 1

-Performance
 
NO
ASPEK
KRITERIA
SKOR
1.
Pengetahuan
Pengetahuan
4
Kadang-kadang pengetahuan
2
Tidak pengetahuan
1
2.
Praktek
Aktif
4
Kadang-kadang aktif
2
Tidak aktif
1
3.


Sikap
Sikap
4
Kadang-kadang aktif
2
Tidak aktif
1

 -Lembar Penilaian
No
Nama
siswa
performance
produk
Jumlah skor
nilai
pengetahuan
praktek
sikap
1







2







3







4







5







6






dst



Desember 2013




Mengetahui,                                                                            Guru Mata Pelajaran
Kepala Sekolah Kewirausahaan


(.......................................)                                                       (.............................)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar